Pages

Rabu, 11 Januari 2017

KOMPETISI FOTO

1.        Kompetisi Foto Groufie dan Selfie
Kompetisi ini ditujukan untuk seluruh mahasiswa kampus Untirta dengan tema yang diangkat adalah “Emansipasi Wanita”. Kegiatan ini berlangsung, pada tahap proses seleksi yaitu pada tanggal 10 – 20 April 2016 dengan mengirimkan foto ke akun inbox gmail Untirta2016@gmail.com. Serta presentasi saat final yaitu pada tanggal 27 april 2016 beriringan dengan kegiatan puncak di semarak bulan Kartini ini.
Kompetisi ini yaitu kompetisi foto yang berkaitan dengan emansipasi wanita, foto bisa dilakukan secara sendiri ataupun bersama-sama.

Adapun tujuan yang diharapkan pada kegiatan ini yaitu untuk melatih kekompakkan, melatih kreatifitas dalam mengedit foto, serta memeriahkan kegiatan semarak bulan Kartini.

0 komentar:

Posting Komentar